Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Anak Usia Dini Melalui Media Puzzle Huruf Pada Kelompok B1 Di Tk Aisyiyah 1 Kota Ternate

Lilis Fadilah Asrul, Rinelsa R Husain

Abstract


Tujuan dari penelitian ini yaitu Mengembangkana kemampuan membaca dua suku kata anak didik
melalui media puzzle huruf di Kelompok B1 TK Aisyiyah 1 Kota Ternate. Dengan rumusan
permasalahan sebagai berikut : 1) Bagaimana proses peningkatan kemampuan membaca dua suku kata
pada anak kelompok B1 Di Tk Aisyiyah 1 Kota Ternate, Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan
kemampuan membaca anak didik melalui media puzzle huruf di kelompok B1 DI Tk Aisyiyah 1 kota
ternate. Jenis penelitian merupakan penelitian tindakan kelas kolaboratif yang dilaksanakan dalam 2
siklus. Subjek penelitian ini menggunakan analisis data kualitatif dengan teknik pengumpulan data
observasi, wawancara dan dokumentasi, serta berdasarkan instrument penelitian.
Hasil penelitian kemampuan membaca permulaan dua suku kata anak menunjukan bahwa 1) hasil
penelitian pra tindakan masih dalam kriteria (BB) dengan nilai rata-rata 20% ini menunjukan kegiatan
pembelajaran dilakukan masih sangat rendah karena kurangnya stimulasi. 2) hasil pelaksanaan setelah
dilakukan tindakan pada siklus I dengan mengunakan media puzzle huruf terbukti sangat tepat untuk
meningkatkan kemampuan membaca dua suku kata anak didik pada kelompok B1 TK Aisyiyah 1 Kota
ternate,, hal ini dapat dilihat dari peningkatan tindakan hasil presentse dari sebelum tindakan 20%
sampai pada penelitian tindakan kelas yang sudah dilakukan pada siklus I sebesar 50% peningkatan
kemampuan membaca dua suku kata ini diperoleh setelah dilakukan tindakan melalui media puzzle
huruf, meningkat sehinga hasil dari siklus II mencapai tingkat keberhasilan sebesar 90%.

Keywords


Membaca permulaan, media puzzle huruf

Full Text:

PDF

References


Abuddin Nata, Filsafat Pendidikan Islam 1, (Jakarta:Logos Wacana Ilmu, 1997

Gusrianti , Meningkatkan Kemampuan Membaca Anak Melalui Permainan susun Huruf

Bergambar di Tk Ananda Padang . FIP UNG.2009

Glenn dan Janet Doman. Bagaimana menjagar Bayi anada Membaca Sambil Bermain

Jakarta Tigaraksa Satria, 2005

Madyawati, Peningkatan Keterampilan membaca Awal Melalui Metode Bermain dengan

Media puzzle Kata Pada Kelompok B PAUD Istiqomah selupu rejang2018

Masjidil, Noviar. Agar Anak Suka Membaca Yogyakarta:Media Insani 2007

Muhadmmad Fadillah, Desain Pembelajaran PAUD, Yogyajarta: AR Ruzz Media , 2014

Otib Satibi Hidayat, Metode Pengembangan Moral dan Nilai-Nilai Agama, Jakarta:

Universitas Terbuka, 2011

Rahim, Peningkatan Kemampuan Membaca Permulaan Mlalui Penggunaan Media

Gambar 2008

Santrock, J. W. Perkembangan Anak, (Jakarta:Erlangga, 2002

Solchan ddk, Buku Meteri Pokok Bahasa Indonesia di SD, (Jakarta Universitas terbuaka

Steinberg , Peningkatan Kemampuan Membaca Awal Anak Melalui Permainan Kertu

Gambar di Taman Kanak-Kanak Negeri Pembina Agam, Jurnal Pesona PAUD Vol..

NO

Susanto, Ahmad. Perkembangan Anak Usia Dini Pengantar Dalam Berbagai Aspek

(Jakarta:Kencana Prenada Media Group




DOI: http://dx.doi.org/10.46339/al-wardah.v18i1.1386

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 AL-WARDAH: Jurnal Kajian Perempuan, Gender dan Agama



  

 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.