Dampak Psykologi Terhadap Kekerasan Anak Dalam Rumah Tangga Studi Kasus Kota Ternate
Abstract
Kekerasan Dalam Rumah Tangga terhadap anak di wilayah kota Ternate pada Tahun 2021 ini semakin meningkat. Kekerasan Dalam rumah tangga yang di alami anak-anak juga beragam bentuknya. Dampak psyikologis kekerasan dalam rumah tangga bagi anak pun bermacam-macam, mulai dari terbiasa mengurung diri dan cenderung menjadi pasif sampai pada kecenderungan membunuh diri. Dampak inipun terbawa sampai pada si anak mengalami usia dewasa. Dan kecenderungan apa yang pernah dia dapatkan sewaktu mkecil akan dia ulangi pada keturunannya.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Edwin Manumpahi dkk.2016, Kajian Kekerasan Dalam Rumah Tangga Terhadap Psikologi Anak Di Desa Soakonora Kecamatan Jailolo Kabupaten Halmahera Barat
Gunarsa, Singgih D. & Yulia Singgih D. Gunarsa. 2008. Psikologi Perkembangan Anak dan Remaja. Jakarta: Gunung Mulia
Huraerah, Abu. 2006. Kekerasan Terhadap Anak. Bandung:Nuansa.
Isdatul Mardiyati, Dampak Trauma Kekerasan Dalam Rumah Tangga Terhadap Perkembangan Psikis Anak
Jones, Serene. 2009. Trauma and Grace: Theology in A Ruputured World. Louisville, Kentucky: Westminster John Knox Press
Jaja Suteja, Bahrul Ulum,2019 Dampak Kekerasan Orang Tua Terhadap Kondisi Psikologis Anak Dalam Keluarga
Kartono, Kartini 2012. Patologi Sosial Gangguan Jiwa. Jakarta: RajaGrafindo Persada.
Ihromi, .O, 1999. Bunga Rampai Sosiologi Keluarga. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.
Lestari, Sri. 2012. Psikologi Keluarga Penanaman Nilai dan Penaganan Konflik Keluarga. Jakarta: Prenada Media Group.
Maisah Dan Yenti,Ss. Dampak Psikologis Korban Kekerasan Dalam Rumah Tangga Di Kota Jambi
Meleong, Lexy J. 2000. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: RemajaRosdakarya
Novita, Windya. 2007. Serba-Serbi Anak Yang Perlu Diketahui Seputar Anak dari dalam Kandungan hingga Masa Sekolah (Tinjauan Psikologis dan Kedokteran). Jakarta : PT Elex Media Komputindo.
https://www.kabarmalut.co.id/2021/08/24/kasus-penganiayaan-dan-kdrt-dominasi-laporan-di-polres-ternate/
RIPJM Kota Ternatre : Profil Kota Ternate
https://penamalut.com/2021/08/18/kasus-kekerasan-terhadap-anak-paling-banyak-di-kota-ternate/
https://haliyora.id/2021/12/20/kota-ternate-urutan-pertama-kasus-kekerasan-terhadap-perempuan-dan-anak/
DOI: http://dx.doi.org/10.46339/al-wardah.v15i2.651
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 AL-WARDAH: Jurnal Kajian Perempuan, Gender dan Agama
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.